Kapolsek Bongas Pimpin Pengamanan Kegiatan Pengajian Menyambut Tahun Baru Islam 1445 H. 

    Kapolsek Bongas Pimpin Pengamanan Kegiatan Pengajian Menyambut Tahun Baru Islam 1445 H. 
    Kapolsek Bongas Pimpin Pengamanan Kegiatan Pengajian Menyambut Tahun Baru Islam 1445 H. 

    Indramayu, - - Dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharam 1445 H, Kapolsek Bongas Polres Indramayu jajaran Polda Jabar, Iptu Maryudi, S.H., turut hadir dan memimpin pengamanan dalam kegiatan pengajian yang diadakan oleh DKM Masjid Al Hidayah, bertempat di Blok Krasak Desa Sidamulya, Kecamatan Bongas Kabupaten Indramayu, Minggu (23/07/2023).

    Kehadiran Kapolsek dalam acara tersebut bertujuan untuk memastikan keamanan selama acara berlangsung.

    Kapolres Indramayu, AKBP M. Fahri Siregar melalui Kapolsek Bongas, Iptu Maryudi menyampaikan bahwa pengajian yang diadakan dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam 1 Muharam menjadi momen penting bagi umat Islam. Untuk memastikan keamanan dan kelancaran acara, kami turut serta dalam pengamanan dengan membawa tim keamanan dari Polsek Bongas.

    Sambungnya, pentingnya kehadiran polisi dalam menjaga keamanan selama acara keagamaan. 

    "Kami berharap acara ini dapat memberikan manfaat spiritual kepada Jemaah, " ungkap Iptu Maryudi, didampingi Kasubsi PIDM Humas Polres Indramayu Ipda Tasim.

    polres indramayu
    Indramayu

    Indramayu

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kedokanbunder Patroli Antisipasi...

    Artikel Berikutnya

    Patroli Strong Poin Antisipasi Kejahatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
    Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
    Hendri Kampai: Makan Siang Bergizi Gratis (MBG) Itu Tidak Gratis, Tapi Dibayar Pemerintah, Ingat Itu Deddy!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045

    Ikuti Kami